3 Cara Orang Jepang "HADAPI RASA MALAS"


id.pinterest.com/

        ~ Jepang adalah salah satu negara yang dikenal dengan "tingkat displin" yang tinggi. Pola ini menjadi ciri khas setiap warganya di manapun. Patut di contoh oleh semua negara yak, tapi pernah gak sih mereka merasa malas dalam melakukan hal ? 😊🙌
Terus gimana cara mereka menyikapi dan meminimalisir rasa malas yang timbul ?
Yuk kita cari tau bareng-bareng..

 3 CARA HADAPI RASA MALAS BELAJAR DARI ORANG JEPANG 

1️⃣ IKIGAI
  • * Temukan alasan hidup kita, yang membuat kita bersemangat untuk melakukan apapun.
2️⃣ KAIZEN 
* Fokus pada perbaikan kecil setiap hari daripada melakukan semuanya sekaligus.
3️⃣ WABI SABI
* Terima ketidaksempurnaan, fokus pada hal yang lebih penting.


Posting Komentar

0 Komentar

Postingan Unggulan